Quantcast
Channel: BabyBoomers.Co.ID
Viewing all articles
Browse latest Browse all 941

Melalui Fitur Baru Ini, Admin Grup WhatsApp Bisa Batasi Anggota Kirim Pesan

$
0
0

Melalui Fitur Baru Ini, Admin Grup WhatsApp Bisa Batasi Anggota Kirim Pesan

Melalui Fitur Baru Ini, Admin Grup WhatsApp Bisa Batasi Anggota Kirim Pesan
Melalui Fitur Baru Ini, Admin Grup WhatsApp Bisa Batasi Anggota Kirim Pesan

Admin di grup WhatsApp kini dapat membatasi anggota berkirim pesan

. Hal itu bisa dilakukan setelah WhatsApp kembali memberikan fitur baru pada aplikasinya untuk pengaturan grup.

Dilansir detikinet, Sabtu (30/06/2018), fitur pembatasan itu bernama Send Messages

. Pengguna bisa menemukan fitur ini di Group Info pada bagian Group Settings. Namun perlu diingat, opsi tersebut hanya terlihat bila pengguna berstatus admin dalam sebuah grup WhatsApp.

Bila Send Message diatur dalam opsi Only Admin, maka anggota grup akan menerima notifikasi pada bagian atas kotak pesa. Kotak penulisan pesan pun bakal hilang sehingga anggota tidak dapat mengirim pesan di grup.

Bukan cuma teks, pesan lain berupa suara, gambar, video dan lainnya

pun tidak dimungkinkan. Namun, fitur baru ini untuk sementara hanya bisa dinikmati oleh pengguna WhatsApp di platform iOS. Tetapi dalam waktu dekat ini dipastikan bakal hadir pula di Android.

 

Baca Juga :


Viewing all articles
Browse latest Browse all 941

Trending Articles